Apa itu Baper ? Arti Baper Lengkap
Apa itu Baper ? Arti Baper Lengkap
Apa itu baper artinya baper harus di pahami. Pembaca setia yang saya hormati adalah penting sekali untuk mengerti trend trend baru yang berkembang di tengah tegah masyarakat. Dengan mencari informasi baik melalui internet televise dan media sosial lainnya di harapkan kita selalu tahu dan update tentang perkembangan perkembangan terbaru baik yang terjadi di Negara kita maupun di Negara luar. Saat ini adalah era informasi dimana setiap berita bisa tersebar dengan cepat. Nah tentu ini sangat menguntungkan kita semua.
Trend yang terjadi di masyarakat kini terjadi begitu cepat. Bisa dibilang bahwa masyarakat kita adalah masyarakat dinamis dimana mereka bisa menerima perubahan dengan cepat. Dalam hal berkomunikasi misalnya saat ini sudah semakin canggih. Adanya alat komunikasi modern tentunya memberi imbas yang tidak sedikit dalam kehidupan kita. Dalam berbahasa pun masyarakat kita juga mengalami perubahan. Saat ini banyak bahasa gaul yang di gunakan khususnya oleh kawula muda ya. Kita tentunya harus mengerti dan tahu akan arti aneka bahasa gaul yang lagi ngetrend. Dalam kesempatan ini kita akan bahas tentang bahasa gaul tentang apa itu baper.
Apa itu baper ?
Baper sebenarnya adalah subuah singkata gaul. Baper artinya adalah bawa perasaan. Nah untuk lebih jelasnya kami akan berikan beberapa contoh penggunaan kata baper dalam suatu kalimat yang yang mebentuk suatu rangkain percakapan seperti di bawah ini
Indro: Kenapa kamu jadi diem gitu, kamu baper amat sih.. ketemu dia langsung diem pasti kamu ingat masa lalu kali ya
Dono: Iya Ndro gue baper nih jadi ingat masa masa dulu dengan dia.
Nah di atas adalah comntoh penggunan kata baper dalam percakapan sehari hari. Kata baper adalah singkatan dari bawa perasaan. Ini adalah kata dan singkatan gaul sehingga tidak bisa di gunakan sebgai bahasa resmi atau bahasa baku. Jadi jangan sampai ya anda berbicara kepada orang yang lebih tua atau yang secara umu herus kita hormatio seperti guru orang tua dan lain sebagainya dnegan menggunakan kata kata ini. Bila anda memaksa menggunakanya anda akan di cap tidak sopan. Penggunaan kata baper akan sangat pas bisa anda berkomunikasi dnbegan teman sebaya. Dengan menggunakan kata tersbeut maka anda dan teman sebaya anda akan kelihatan semakin pas dan semakin kompak saja.
Pembaca yang budiman demikianlah ulsan kita yang membahas tentang Apa itu baper artinya baper harus di pahami. Semoga bisa membantu anda semua
Post a Comment for " Apa itu Baper ? Arti Baper Lengkap"