Skip to content Skip to sidebar Skip to footer
Blogger Jateng

Cara mendapatkan uang dari internet untuk pemula


UANG DARI INTERNET 







Hallo sahabat drappedia :D kali ini saya akan membagikan sebuah informasi cara mendapatkan uang dari internet, tentunya kalian pasti sangat tertarik dengan artikel ini, siapa sih yang cuman duduk di depan monitor tapi bisa mendapatkan dollar ? simak artikel ini dengan baik baik ya :D


1.YOUTUBE

Siapa sih yang tidak kenal dengan nama youtube? anda pasti sering melihat channel youtube yang ada iklan nya, nah berarti channel youtube tersebut sudah bisa mendapatkan uang dari adsense. penasaran bagaimana caranya ?

YOUTUBE menyediakan sebuah program pay per click (ppc) GOOGLE ADSENSE dimana sebuah video yang kita upload dan memiliki viewer akan mendapatkan uang. Anda hanya perlu untuk meng-upload sebuah video apakah itu video tutorial,video lucu,ataupun anda ingin eksis menjadi seorang youtuber :D dan anda upload sebanyak mungkin agar lebih banyak viewer.

Untuk peraturan agar mendapatkan uang cukup memakan waktu tentunya :D 
peraturan youtube sekarang adalah harus mempunya 1000 subscriber dan 4000 jam total penayangan agar anda bisa mendaftar google adsense.



2.BLOG





Apa sih blog itu ? sebagian orang mungkin tidak terlalu mengenal apa itu blog :D . Jadi blog adalah sebuah bentuk aplikasi web yang dapat dijadikan sebagai tempat menerbitkan sebuah tulisan dan sebagainya dengan bentuk posting. 

Seperti halnya artikel saya ini yang sedang kalian baca, ini lah yang dimaksud dengan blog. Lalu bagaimana cara menghasilkan uang? google menempatkan sebuah program seperti halnya youtube adalah Pay Per Click (PPC) dimana kita akan mendaftarkan ke google adsense agar bisa menayangkan sebuah iklan didalam blog anda. Semakin banyak pengunjung yang datang dan semakin banyak juga uang yang masuk. 

Untuk mendaftarkan blog anda ke google adsense anda perlu memiliki sebuah artikel minimal 60 dan umur blog -1 tahun (belum berdomain). Atau jika anda serius dan ingin cepat menghasilkan uang, anda bisa membeli sebuah domain untuk blog anda contoh (drappedia.com) nah .com adalah sebuah domain yang kita bisa membelinya seharga 165.000 di blogger atau anda bisa mencari yang lebih murah di web lain, jika anda ingin serius dan cepat diterima oleh google adsense.


Itu adalah beberapa cara mendapatkan uang dari internet untuk pemula atau baru belajar dan free tanpa ada biaya. Ayo coba sekarang juga!

Admin
Admin Selamat Bergabung dan Membaca! Jangan Lupa Share.

Post a Comment for "Cara mendapatkan uang dari internet untuk pemula"